Bingun ketika menerima panggilan dari nomor memakai kode awalan 0831 dan bertanya-tanya mengenai 0831 kartu apa?
Jika iya,kamu tidak sendirian. Nomor tersebut tergolong langka dan sering kali menimbulkan pertanyaan bagi banyak orang. Dalam artikel ini, kita akan membahas secara detail mengenai 0831 Nomor apa, operator yang berada di baliknya, serta daerah-daerah mana saja yang menggunakan kode awalan tersebut.
Mengenal Kode Prefix 0831
Kode prefix 0831 merupakan kode awalan dari nomor telepon seluler di Indonesia. Kode ini memiliki makna khusus tergantung pada operator yang menggunakan nya. Di bawah ini adalah penjelasan lebih lanjut mengenai 0831 kartu apa:
0831 Kartu Apa
0831 kartu apa? Secara singkat, nomor dengan kode awalan 0831 ini merupakan nomor kartu seluler dari operator AXIS.
Meskipun saat ini operator AXIS telah bergabung dengan XL Axiata, kode prefix 0831 tetap diperuntukkan bagi layanan AXIS.
Jadi, jika Anda mendapatkan panggilan dari nomor dengan awalan 0831, Anda dapat yakin bahwa nomor tersebut adalah nomor kartu AXIS.
0831 Dari Daerah Mana
0831 Dari daerah mana? Perlu diketahui bahwa no Tersebut merupakan awalan sebagai identas operator apa, kartu apa namun tidak menjadi acuan dari daerah mana.
Kode prefix 0831 tidak memiliki arti sebagai identitas operator, untuk mengetahui +62831 Dari daerah mana bisa dilihat dari HLR Axis Umumnya setelah prefix yakni digit ke 5 dan seterusnya. Berikut adalah beberapa daerah yang menggunakan kode prefix 0831:
Daerah Surabaya
- 08310, 08311, 083117, 083118, 083119, 08312, 08313, 08314, 08315, 083150, 083151, 083152, 085154, 083155, 083156, 083157, 083158, 083159
Daerah Pasuruan
- 0831551
Daerah Kota Bumi
- 083169
Daerah Bandar Lampung
- 083170
Daerah Jambi
- 083170
Daerah Muaraenim
- 083170
Nomor HLR dan prefix diatas hanya sebagai contoh saja, masih banyak lagi nomor lain awalan 0831 yang tersebar di seluruh indonesia.
Keuntungan Mengetahui Kode Prefix
Mengetahui arti dari kode prefix 0831 dapat memberikan beberapa keuntungan bagi Anda sebagai pengguna layanan seluler. Di antaranya adalah:
-
Identifikasi Operator
Dengan mengetahui kode prefix 0831, maka dapat secara mudah mengidentifikasi bahwa nomor tersebut berasal dari operator AXIS. Hal ini berguna terutama ketika Anda ingin melakukan panggilan atau berkomunikasi dengan pengguna lain.
-
Pengisian Pulsa
Mengetahui kode prefix juga dapat membantu Anda saat mengisi pulsa. Anda dapat lebih cepat dan tepat dalam mengisi pulsa untuk nomor AXIS dengan kode awalan 0831.
-
Bonus dan Layanan
Sebagai pengguna AXIS, mengetahui kode prefix dapat memberikan Anda akses lebih baik terhadap bonus dan layanan yang disediakan oleh operator.
Kamu dapat memanfaatkan promo-promo khusus yang mungkin hanya berlaku untuk pengguna dengan kode prefix tertentu.
Kesimpulan
0831 kartu apa? Kode prefix 0831 iyalah identitas dari operator AXIS, sebuah layanan seluler yang memiliki jangkauan di berbagai daerah di Indonesia. Meskipun sekarang AXIS sudah bergabung dengan XL Axiata, kode prefix 0831 tetap diperuntukkan bagi layanan AXIS dan digunakan secara khusus di daerah-daerah tertentu.
Dengan mengetahui arti dari kode prefix ini, Anda dapat dengan mudah mengenali nomor dari operator AXIS dan memanfaatkan layanan yang mereka sediakan. Jadi, jika Anda menerima panggilan atau pesan dari nomor dengan kode awalan 0831, Anda sudah tahu bahwa itu adalah nomor dari operator AXIS!